Our Product

 
 
Autoclaved Aerated Concrete (AAC) Blocks / Celcon Blok / Bata Ringan

BATA RINGAN BERKEMAMPUAN TEKNIS TINGGI


KETAHANAN API
Celcon Blok merupakan bahan pelindung terbaik terhadap bahaya kebakaran karena terbuat dari bahan
Silika yang tidak mudah terbakar. Tembok yang memikul beban dengan ketebalan 25 mm mampu
menahan api selama 1/2 jam; tembok tanpa beban dengan ketebalan 25 mm tahan api selama 1 jam.

PENGERJAAN MUDAH
Celcon Blok mudah dikerjakan dengan alat-alat pertukangan kayu biasa. Dapat dipaku, dibor, dipahat
atau digergaji. Kemudahan ini akan sangat menguntungkan untuk pemasangan pipa air atau listrik
di dalam dinding

KUAT TEKANAN TINGGI
Celcon Blok yang ringan kekuatan yang besar. Kuat tekanannya rata-rata 3,65 N/mm2 atau
kurang lebih 35 Kg.cm2. Dengan panjang 600 mm dan tebal 100 mm. Celcon Blok dapat memikul beban
sampai 21 ton.

PENGHEMATAN ENERGI
Celcon Blok mempunyai daya menahan panas yang tinggi, atau dengan kata lain mempunyai sifat konduksi
yang rendah, yaitu K = 0,18 W/M C. Dalam penggunaan air conditioning, sifat ini sangat
menguntungkan karena menghemat energi dan ekonomis.

download file
Other Product
Copyright © 2015 www.jayacelcon.com All Rights Reserved
Web Development by YOGYAweb.com